Serikat Pekerja Usulkan UMK Jepara 2023 Naik 10 Persen

JEPARA, Lingkarjateng.id – Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Kabupaten Jepara mengusulkan angka kenaikan upah minimum kabupaten atau UMK Jepara 2023 sebesar sepuluh persen. Hal tersebut disampaikan dalam audiensi bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jepara di Ruang Command Center Sekretariat Daerah Jepara belum lama ini. Hadir dalam audiensi tersebut Pj Bupati

Continue reading

Donasi Gempa Bumi Cianjur Hingga Rp 8 M, KPK Ingatkan Dana Bantuan Rentan Dikorupsi

JAKARTA, Lingkar.news – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengingatkan pentingnya pengelolaan barang bantuan untuk korban bencana. Mengingat, hasil donasi bisa dikorupsi jika tidak dikelola dengan baik. Termasuk dana bantuan untuk korban gempa bumi Cianjur, Jawa Barat. “Dari histori penanganan perkara oleh KPK, pengelolaan dana bantuan kebencanaan menjadi salah satu modus tindak

Continue reading

Sukses Turunkan Stunting, Salatiga Terima Penghargaan dari Bappenas

SALATIGA, Lingkar.news – Kota Salatiga terima penghargaan dari Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas, Suharso Manoarfa. Penghargaan terbaik ketiga tersebut, diberikan kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Salatiga terkait keberhasilan pada Sektor Pelayanan Kesehatan Terpadu, yaitu dalam penanganan stunting.  Tropi penghargaan tersebut diterima oleh Pj Walikota Salatiga Sinoeng N Rachmadi di Jakarta, pada Kamis, 1

Continue reading

Langganan Banjir, Penghijauan Pegunungan Kendeng Mendesak Dilakukan

PATI, Lingkar.news – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pati, Jawa Tengah, menganggap program penghijauan di kawasan Pegunungan Kendeng mendesak dilakukan guna mengurangi potensi banjir saat curah hujan tinggi.` “Salah satu faktor penyebab banjir di Desa Sinomwidodo, Kecamatan Tambakromo, Pati, disebabkan karena berkurangnya penghijauan di Pegunungan Kendeng, sehingga ketika turun

Continue reading