Bisa Dikenai Sanksi, MKD Minta Bamsoet Klarifikasi Soal Amandemen UUD

JAKARTA, Lingkar.news – Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI akan meminta klarifikasi dari Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI, Bambang Soesatyo, terkait pernyataannya mengenai dukungan fraksi-fraksi terhadap amandemen Undang-Undang Dasar 1945. Bamsoet, sapaan akrab Bambang Soesatyo, dilaporkan ke MKD oleh seorang warga bernama Azhari, berdasarkan berita-berita yang tersebar di media

Continue reading

Genjot PAD, Gus Haiz Dorong Pembangunan Sektor Pariwisata Jepara

JEPARA, Lingkar.news – Pembangunan sektor pariwisata sangat penting karena dapat berdampak sangat luas seperti menciptakan lapangan kerja, meningkatkan PAD, serta dapat mendorong pemerintah daerah membangun dan memelihara infrastruktur. Hal tersebut disampaikan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Jepara, Haizul Ma’arif dalam dialog interaktif Tamansari Menyapa di Radio Kartini, dengan

Continue reading

Masa Jabatan Kades Diperpanjang, Ketua DPRD Jepara Harap Kinerja dan Pelayanan Masyarakat Ditingkatkan

JEPARA, Lingkar.news – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Jepara, Haizul Ma’arif berharap dengan diperpanjangnya masa jabatan kepala desa, kinerja dan pelayanan kepada masyarakat bisa meningkat. “Saya ucapkan selamat atas apa yang diperjuangkan teman-teman petinggi bisa terwujud. Kita tinggal mengingatkan dari semangat awal para petinggi yang ingin meningkatkan kinerja

Continue reading

Tak Hanya Padamkan Kebakaran, Bidang Damkar Satpol PP Demak Siap Layani Masyarakat Jika Dibutuhkan

DEMAK, Lingkar.news – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Demak melalui bidang-bidangnya berkomitmen melayani masyarakat di wilayah setempat. Tidak hanya saat terjadi peristiwa kebakaran saja, melainkan juga siap membantu apabila membutuhkan tenaga dari bidang pemadam kebakaran (Damkar). “Jadi bidang Damkar itu sering menerima laporan dari warga untuk diminta membantu

Continue reading